Stockholm World Water Week 2023, Menteri Basuki Tekankan Pentingnya Kolaborasi dalam Tata Kelola Air di Asia Pasifik

Stockholm - Mewakili Pemerintah Republik Indonesia, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono juga menghadiri salah satu Side Event yang diorganisir oleh Asia-Pasifik Water Forum (APWF) dalam World Water Week 2023 di Stockholm, Swedia (Selasa, 22/8/2023). Adapun fokus yang didiskusikan adalah isu adaptasi perubahan iklim di kawasan Asia Pasifik.Dalam sambutannya yang disampaikan Deputi Sarana Prasarana Bappenas Ervan Maksum, Menteri Basuki mengatakan, perubahan iklim dapat mengakibatkan penurunan ketersediaan air, pe...