Kementerian PU dan Kongres Advokat Indonesia Teken MoU untuk Sinergi Advokasi dalam Pembangunan Infrastruktur

Jakarta - Kementerian Pekerjaan Umum (PU) menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dengan Kongres Advokat Indonesia (KAI) untuk memperkuat sinergi dalam advokasi dan pendampingan hukum di sektor pembangunan infrastruktur pekerjaan umum. Penandatanganan MoU ini dilakukan di Kantor Kementerian PU, Selasa (25/3).“Kesepakatan ini bertujuan untuk edukasi hukum serta pendampingan permasalahan hukum kepada pelaksana pembangunan infrastruktur pekerjaan umum,” kata Sekretaris Jenderal Kementerian PU Mohammad Zainal Fatah.Adapun ruang lingkup kesepakatan in...


LPJK Kementerian PUPR Perkuat Kerja Sama Tenaga Profesional di Bidang Desain Interior dengan Pemerintah Filipina

Jakarta - Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) memperkuat kerja sama bidang jasa konstruksi dengan Pemerintah Filipina melalui penandatangan Memorandum of Understanding (MoU) di bidang desain interior. Penandatangan nota kerja sama Mutual Recognition Arrangement (MRA) untuk desain interior dilakukan oleh Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi (LPJK) dengan Professional Regulation Commission (PRC) Republic of the Philippines di kantor LPJK, Jakarta, Senin (20/11/2023). Ketua LPJK Taufik Widjoyono...


Perkuat Kerjasama. Indonesia dan Belanda Tandatangani MoU Bidang Sumber Daya Air Tahap 5

Den Hague - Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melanjutkan dan memperkuat kerja sama bidang sumber daya air dengan Kerajaan Belanda ditandai dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) Bidang Sumber Daya Air Tahap 5 antara Menteri PUPR Basuki Hadimuljono dengan Menteri Infrastruktur dan Sumberdaya Air Kerajaan Belanda Mark Harbers di Den Hague, Jumat (3/6/2022).Menteri Basuki mengatakan, kerja sama Indonesia dengan Belanda di bidang sumber daya air telah berjalan sejak tahun 2000 yan...