Tingkatkan Konektivitas di Kalimantan Barat, Kementerian PU Tuntaskan Pembangunan Jembatan Sungai Sambas Besar

Jakarta – Kementerian Pekerjaan Umum  melalui Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Kalimantan Barat, Direktorat Jenderal Bina Marga telah menyelesaikan pembagunan Jembatan Sungai Sambas Besar di Kabupaten Sambas, Provinsi Kalimantan Barat. Kehadiran jembatan dengan panjang 1.262 meter tersebut sudah sangat ditunggu dan direspon positif oleh masyarakat Kabupaten Sambas karena akan mempermudah mobilitas dan konektivitas warga dari Kecamatan Tebas dengan Kecamatan Tekarang atau sebaliknya, termasuk aksesibilitas koridor kawasan perbatasan...


Progress Capai 89,09%, Wamen PU Imbau Percepatan Penggantian Jembatan Jetak di Pasuruan

Pasuruan - Wakil Menteri Pekerjaan Umum (PU) Diana Kusumastuti melakukan peninjauan pekerjaan Penggantian Jembatan Jetak, yang berada di Jalan Raya Pandaan, Kabupaten Pasuruan, Provinsi Jawa Timur, Sabtu (28/12/2024). Saat ini, progress fisik Penggantian Jembatan Jetak telah mencapai 89,09% dan ditargetkan selesai pada minggu ke-2 Januari 2025.Wamen Diana mengimbau untuk mempercepat proses konstruksi, terlebih Jembatan Jetak berada di perlintasan utama kendaraan dari arah Surabaya menuju Malang, dan sebaliknya. Sehingga, diharapkan dapat segera...


Kementerian PU Pastikan Jalan dan Jembatan Nasional Papua Barat-Papua Barat Daya Siap Jelang Nataru, Kemantapan Capai 84,33%

Papua Barat – Kementerian Pekerjaan Umum (PU) melalui Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Papua Barat-Papua Barat Daya Direktorat Jenderal (Ditjen) Bina Marga turut ambil bagian secara aktif dalam rangka mempersiapkan infrastruktur jalan dan jembatan menghadapi libur Natal Tahun 2024 dan Tahun Baru (Nataru) 2025 di Provinsi Papua Barat-Papua Barat Daya.Direktur Pembangunan Jalan Ditjen Bina Marga Wida Nurfaida dalam paparannya mengatakan,  total panjang Jalan Nasional di Provinsi Papua Barat-Papua Barat Daya sepanjang 1.335,29 Kilomete...


Kementerian PU Kaji Penataan Persimpangan Adi Sucipto Guna Mengurangi Kemacetan Jembatan Kapuas II

Berdasarkan analisa lalu lintas, kemacetan yang terjadi di Jembatan Kapuas II salah satunya karena adanya persimpangan sebelum dan sesudah Jembatan Kapuas II yaitu Simpang Adi Sucipto dan Simpang Desa Kapur. Kendaraan dari arah Alianyang di Simpang Adi Sucipto lebih banyak yang mengambil arah ke kanan karena untuk menghindari Jembatan Kapuas I dan tidak masuk ke dalam kota Pontianak. Hal ini menyebabkan flow agak terhambat. Ditjen Bina Marga akan melakukan penataan kedua persimpangan ini untuk mengurangi kemacetan Jembatan Kapuas II ten...


Tingkatkan Konektivitas Jalur Medan - Aceh, Kementerian PUPR Tuntaskan Duplikasi Jembatan Krueng Peudada dan Krueng Tamiang

Jakarta - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal (Ditjen) Bina Marga telah menyelesaikan pembangunan Duplikasi Jembatan Krueng Peudada di Kabupaten Bireuen, Provinsi Aceh. Pembangunan duplikasi jembatan sejajar dengan jembatan eksisting akan  meningkatkan konektivitas warga dan  memperlancar distribusi barang dan jasa pada ruas Jalan Nasional Banda Aceh - Medan serta sebagai satu kesatuan sistem arus lalu lintas keluar masuk di Kabupaten Bireuen. Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatak...