Kepala BPIW:WPS adalah Upaya Mengurangi Ketimpangan Kawasan Barat dan Timur Indonesia

Kepala BPIW:WPS adalah Upaya Mengurangi Ketimpangan Kawasan Barat dan Timur Indonesia

10412 Print

Pada hakikatnya, pembangunan infrastruktur melalui pendekatan Wilayah Pengembangan Strategis (WPS) merupakan upaya untuk mengurangi ketimpangan antara Kawasan Barat dan Kawasan Timur Indonesia. Beberapa upaya untuk mengurangi ketimpangan dengan pendekatan berbasis kewilayahan tersebut, seperti pengembangan infrastruktur kawasan perbatasan di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT). Selain itu, di NTT juga dibangun Bendungan Raknamo di Kabupaten Kupang, serta dikembangkan pula infrastruktur Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) di Labuan Bajo.

Apakah informasi di atas cukup membantu?

Biro Komunikasi Publik Kementerian Pekerjaan Umum
Website: pu.go.id
Facebook: kemenPU
Instagram: kementerianpu
X: kemenPU
TikTok: @kemenpu
Youtube: kemenPU
#SigapMembangunNegeriUntukRakyat

Berita Terkait