
Adaptasi Kota Untuk Ketahanan Iklim
Volume
Volume 111/Tahun XXI/Edisi Oktober 2021
Tahun
2021
Pada awal pekan Oktober tahun 2021 ini, warga bumi memperingati Hari Habitat Dunia (HHD). Adapun tema yang diusung ialah “Accelerating Urban Action for A Carbon-Free World”. Sejatinya peringatan HHD bertujuan untuk merefleksi kebijakan terhadap kota atas hak dasar warga untuk hunian layak, sehat, dan berkelanjutan.
scan untuk baca online
Pada awal pekan Oktober tahun 2021 ini, warga bumi memperingati Hari Habitat Dunia (HHD). Adapun tema yang diusung ialah “Accelerating Urban Action for A Carbon-Free World”. Sejatinya peringatan HHD bertujuan untuk merefleksi kebijakan terhadap kota atas hak dasar warga untuk hunian layak, sehat, dan berkelanjutan.
Masuk atau daftar untuk menulis komentar