Peserta Seleksi Pengadaan CPNS 2018 Antusias Ikuti Registrasi/Pemberkasan

Setelah dinyatakan lulus, peserta seleksi pengadaan CPNS Kementerian PUPR Tingkat S1/ D4 Tahun 2018 saat ini melaju ke tahapan berikutnya, yaitu registrasi/ pemberkasan pengangkatan CPNS mulai tanggal 20 - 22 Februari 2019 bertempat di Ruang Pendopo Kementerian PUPR. Pada tahapan ini, para peserta seleksi mengikuti alur pemeriksaan kelengkapan dan keabsahan persyaratan administrasi yang sebelumnya sudah dikumpulkan dalam bentuk data dan arsip digital. Mengawali kegiatan ini, Kepala Biro Kepegawaian dan Ortala, Asep Arofah Permana, dalam arahann...


Serah Terima Jabatan Di Lingkungan Setjen Kementerian PUPR

Jakarta – Sekretaris Jenderal Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Anita Firmanti memimpin acara Serah Terima Jabatan di Lingkungan Sekretaris Jenderal (Setjen) Kementerian PUPR, di Kantor Kementerian PUPR, Senin (11/2/2018). Jabatan yang diserahterimakan yaitu, Kepala Pusat Data dan Teknologi Informasi dari Ignatius Wing kepada Nicodemus Daud, Kepala Bagian Pembinaan Pegawai dari Eko Winarno kepada Retno Triyanti Handayani, Kepala Bagian Prasarana Fisik dari Agni Budi Satrio kepada Diantoro Murod, Kepala Bagian Pengelol...


Peserta Pembekalan CPNS PKN STAN Bidang Keuangan 2019

Jakarta (03/01) – Kepala Biro Keuangan membuka acara pembekalan Bidang Keuangan bagi para Calaon Pegawai Negeri Sipil lulusan PKN STAN yang ditempatkan di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. Pembekalan ini dilakukan selama kurang lebih 1 bulan penuh, mulai tanggal 3 Januari sampai tanggal 6 Februari 2019, yang dilaksanakan di Balai Diklat III Jakarta. Dalam sambutannya kepala Biro Keuangan menyampaikan Bahwa Penyelenggaraan Pembekalan CPNS Bidang Keuangan ini dimaksudkan untuk meingkatkan pengetahuan dan mempersiapkan para CP...


Sosialisasi Layanan Data dan Teknologi Informasi Pusdatin

Information Technology Service Management (ITSM) atau Manajemen Layanan Teknologi Informasi adalah suatu metode pengelolaan sistem teknologi informasi (TI) yang  berpusat pada perspektif konsumen layanan TI terhadap bisnis perusahaan atau organisasi. ITSM juga bisa diartikan suatu metode yang memiliki kemampuan untuk memberikan nilai kepada pelanggan dalam bentuk layanan yang bertujuan untuk lebih meningkatkan layanan lebih efektif dan efisiensi dalam pemberian layanan kepada pelanggan atau konsumen (Michael Wedemeyer, 2008). Service&...


Pemantauan Laporan Keuangan serta Penyelesaian Tindaklanjut LHP pada Satuan Kerja di lingkungan Kementerian PUPR

Jayapura, Selasa 2 Oktober 2018 Biro Keuangan, Sekretariat Jenderal Kementerian PUPR kembali menyelenggarakan acara Pemantauan Laporan Keuangan serta Penyelesaian Tindaklanjut LHP pada Satker dilingkungan Kementerian PUPR hal ini sebagai tindaklanjut untuk menuntaskan temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) terhadap Laporan Keuangan Kementerian PUPR. Kepala Biro Keuangan Sekretariat Jenderal membuka acara Pemantauan Laporan Keuangan serta Penyelesaian Tindaklanjut LHP pada Satker dilingkungan Kementerian PUPR dalam sambutannya Kepala Biro Keuanga...