Lintim Medan Pekanbaru Siap Hadapi Arus Mudik

Lintim Medan-Pekanbaru Dibenahi Hadapi Angkutan Lebaran 2012 Sumut (Bina Marga) – Hal ini terungkap setelah tim dari Direktorat Jenderal Bina Marga melakukan pemantauan langsung ke lintas timur (lintim) Sumatera Utara dan sebagian Riau, 2-3 Agustus 2012. Tim tersebut terdiri dari unsur Balai Besar Pelaksana Jalan Nasional I dan II (BBPJN), Staf Ahli Menteri PU,Bina Marga Pusat, dan Satker terkait. Pantauan dilakukan melintasi dua provinsi dari kota Medan di Sumatera Utara,Tebing Tinggi,Kisaran,Rantau Prapat,Dumai,Duri, dan berakhir di Pekanb...


Jelang Mudik, Perkerasan Cilegon Pasauran Dikebut

Jelang Mudik, Perkerasan Cilegon-Pasauran Dikebut Banten (Bina Marga) –Bina Marga akan mempercepat pekerjaan perkerasan kaku sepanjang 9.4 km dan fleksibel 5.6 km pada ruas Cilegon-Pasauran (Krakatau steel) demi mengantisipasi angkutan lebaran 2012. Hal ini dikatakan oleh Kepala Balitbang PU, Graita Sutadi saat melakukan pantauan jalur lebaran 31 juli hingga 1 agustus 2012 didampingi Direktur Bina Teknik , Suhardi, dan Kepala Bidang Pelaksanaan Wil. II BBPJN IV, Yudo Muktiarto. Ruas ini melayani pemudik dari arah Merak-Cilegon menuju Labuhan...



Ruas Riau-Batas Jambi Mantap 80%.

Riau (31/07) Menteri Pekerjaan Umum mengeluarkan Instruksi dengan nomor 04/IN/M/2012 mengenai Pemantauan Kesiapan Infrastruktur Jalan dan Jembatan untuk Jalur Lebaran 2012. Berbekal instruksi tersebut, Direktorat Jenderal Bina Marga membagi tim untuk melaksanakan pemantauan ke beberapa daerah yang menjadi titik pusat mudik Lebaran 2012. Untuk wilayah Riau-Jambi-Palembang mulai berjalan tanggal 30 Juli - 1 Agustus 2012 yang dipimpin oleh Staf Ahli Menteri Bidang Sosial-Budaya,Hediyanto dan didampingi oleh Kepala Balai Besar Pelaksanaan Jalan Na...